Blog
Check out our blog to know more about our talents.

Owen di IISG: Menyelami Dokumen Penting Sejarah Indonesia
Kita bakal mengikuti perjalanan Jerhemy Owen ke International Institute of Social History (IISG) di Amsterdam, Belanda. Kalau kamu belum tahu, IISG adalah salah satu lembaga penyimpanan arsip dan dokumen sejarah terbesar dan paling lengkap di dunia. Di sini, Owen menemukan berbagai peninggalan berharga yang mengungkap banyak aspek menarik dari sejarah, termasuk sejarah Indonesia. Yuk, kita simak!

Gaya Rambut Cat Ear: Tutorial Pucca Hairstyle ala Korea yang Cute dan Gemas
Pernah melihat cat ear hairstyle yang menggemaskan nggak, TeMantappu? Gaya ini, yang juga dikenal sebagai pucca hairstyle, lagi banyak digunakan oleh idol K-Pop. Dengan dua bun yang menyerupai telinga kucing, tampilan ini bikin siapa saja yang mengenakannya terlihat super cute dan playful! Mau tahu cara bikin gaya rambut ini sendiri di rumah? Simak tutorial lengkapnya di bawah ini dari Melly Krista!

Jerhemy Owen Jelajahi Kompleks Green Cirata, Energi Terbarukan Terbesar di Indonesia
Owen bakal bawa kamu jalan-jalan ke Kompleks Green Cirata! Di sini, kita akan ngulik berbagai teknologi energi terbarukan yang bikin Indonesia jadi salah satu pionir dalam energi hijau. Mulai dari PLTS Terapung yang jadi terbesar di Asia Tenggara, sampai Hutan Energi yang unik—semua ada di kompleks ini. Yuk, ikuti Owen untuk lihat lebih dekat gimana keindahan alam dan inovasi teknologi bersatu menciptakan solusi energi ramah lingkungan!

Ada JKT48! Flashback Cover Lagu Populer dari Tomohiro
Yuk, kita kilas baik ke video-video cover lagu dari Tomo! Dari lagu-lagu Indonesia yang bikin baper hingga hits Jepang yang catchy, Tomo ngebawain semuanya dengan gaya khasnya yang nggak boleh kamu lewatkan. Jadi, langsung aja cek cover-cover terbaru dari Tomo dan kasih tahu TeaMantappu cover mana yang jadi favoritmu!

Dua Makanan Indonesia yang Bikin Orang Korea Jatuh Cinta
Kali ini, kita bakal dengerin Na Daehoon, orang Korea yang sudah lama tinggal di Indonesia, ngejelasin makanan-makanan Indonesia yang pasti disukai orang Korea. Kira-kira makanan apa aja, sih, yang bikin orang Korea jatuh cinta sama kuliner Indonesia? Yuk, simak dan cari tahu makanan-makanan apa yang bikin hati (dan perut) orang Korea bahagia!

Top 3 Aktor Korea yang Cocok Perankan Aris, Nisa, dan Rani di “Ipar Adalah Maut”
Kamu udah nonton film “Ipar Adalah Maut” yang lagi viral? Film drama Indonesia ini diadaptasi dari kisah viral TikTok @Elizasifaa, disutradarai Hanung Bramantyo. Bercerita tentang Aris dan Nisa yang pernikahannya berantakan karena adik Nisa, Rani, pindah ke rumah mereka. Sekarang, Alex Simanjuntak atau dikenal @Boboholokal bikin versi Korea Selatan dari film ini, lho. Kira-kira siapa cast yang cocok memerankan Aris, Nisa, dan Rani?

Cerita di Balik Pengolahan Botol Plastik di Pabrik Daur Ulang
Kali ini, kita bakal menilik pengalaman Jerhemy Owen yang baru saja menyambangi pabrik daur ulang di Jawa Barat. Nggak main-main, Owen langsung terjun ke lokasi buat ngeliat proses recycling sampah dari dekat. Mau tahu seperti apa, sih, prosesnya? Dan apa aja yang ditemuin Owen di sana? Yuk, kita ikuti perjalanan Owen dan lihat sendiri gimana sampah diolah! Let’s dive in!

Inspirasi Gaya Rambut Pakai Topi, Tetap Stylish dan Cantik!
Ini dia gaya rambut saat memakai topi! Kamu sering bingung dan pusing nggak, sih, saat menentukan styling rambut yang cocok saat pakai topi? Belum lagi, kalau rambut jadi berantakan dan bikin nggak nyaman. Udah, deh, jadi badmood. Nah, kali ini Melly Krista memberikan inspirasi hat hairstyling yang bisa kamu coba. Yuk, kita simak!

Rekomendasi “Detektif Reomit” yang Bahas Kriminalitas Remaja di Korea
Salah satu segmen yang dinanti Bolo-Bolo alias penonton Korea Reomit di tiap minggunya adalah “Detektif Reomit”. Di segmen ini, Hansol menceritakan berbagai kasus kriminal menarik yang terjadi di Korea. Kali ini, TeaMantappu telah merangkum beberapa video konten “Detektif Reomit” yang wajib banget kamu tonton, khususnya yang membahas tentang kriminalitas yang melibatkan anak di bawah umur di Korea. Yuk, kita simak!